Enter your keyword

Pengumuman

Informasi dan Pendaftaran Program Bantuan Mahasiswa Program Studi Fisika FMIPA ITB Periode tahun 2021

Informasi dan Pendaftaran Program Bantuan Mahasiswa Program Studi Fisika – FMIPA ITB Periode tahun 2021 Diinformasikan kepada seluruh mahasiswa Fisika-FMIPA ITB bahwa Prodi Fisika membuka program Bantuan Kegiatan Mahasiswa (BKM). BKM yang ditawarkan berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya di mana BKM tahun ini bersifat REIMBURSEMENT dan AT COST sesuai invoice/receipt (bukti pembayaran). Dana akan cair jika […]

Penyertaan English Element dalam Perkuliahan FI4001, FI4002, FI4003, FI4004

Dalam upaya meningkatkan skill mahasiswa dalam berbahasa inggris, mulai Sem. I- 2021/2022 Prodi Sarjana Fisika akan memberlakukan penyertaan english element minimal 10% dari perkuliahan yang meliputi : PPT dalam bahasa inggris Minimal satu PR dalam bahasa inggris Minimal satu tugas kepada mahasiswa berupa review materi atau presentasi proyek mahasiswa dalam bahasa inggris Jika memungkinkan, ada […]

Program Bantuan Kegiatan Mahasiswa Program Studi Fisika – FMIPA ITB Periode Juli-September 2021

Diinformasikan kepada seluruh mahasiswa Fisika-FMIPA ITB bahwa Prodi Fisika membuka program Bantuan Kegiatan Mahasiswa (BKM) susulan untuk periode Juli-September 2021. BKM yang ditawarkan bersifat REIMBURSE dan AT COST sesuai invoice/receipt (bukti pembayaran). Dana akan cair jika invoice/receipt (bukti pembayaran) sudah diserahkan ke prodi pada bulan September 2021. Adapun rincian BKM sebagai berikut: Bantuan kegiatan penelitian […]

Pendaftaran Asisten Prodi Fisika – FMIPA ITB Semester 1 TA 2021/2022

Prosedur Pendaftaran Asisten Prodi Fisika – FMIPA ITB Semester 1 TA 2021/2022 Calon asisten mengisi data dan mengupload file-file yang diperlukan (form persetujuan dosen dan scan cover buku tabungan) pada link yang tersedia, paling lambat tanggal 10 September 2021. Adapun link pendaftaran asisten adalah sebagai berikut: https://forms.gle/Puc2tKRorohuL1mW6 Form persetujuan dosen dapat diunduh pada link berikut. […]

Jabar Future Leaders Scholarship 2021

Jabar Future Leaders Scholarship 2021

Pendaftaran Beasiswa Jabar Future Leader 2021 telah dibuka. Beasiswa ini merupakan program bantuan biaya pendidikan perguruan tinggi dari Pemerintah Provinsi Jawa Barat melalui Dinas Pendidikan untuk masyarakat Jawa Barat yang sedang menempuh pendidikan jenjang D3, D4, S1, S2, atau S3 yang berprestasi di bidang akademik maupun non-akademik. Program ini diperuntukan bagi masyarakat yang berkedudukan di […]