Enter your keyword

Kegiatan Mahasiswa

Workshop Pemrograman: Pemodelan Sains Menggunakan Bahasa Python

Workshop Pemrograman: Pemodelan Sains Menggunakan Bahasa Python

Pelatihan Pemograman untuk Mahasiswa Fisika ITB (free) Waktu & Tempat Kamis-Jum’at, 18-19 Januari 2024 Pkl. 09.00-15.00 WIB Tempat: Laboratorium Komputasi Fisika (UPK), Gedung TU Fisika Lantai 2, Prodi Fisika Link Registrasi: https://bit.ly/WS_python2023 (Tuliskan nama sesuai yang akan tercantum di sertifikat) Kuota terbatas (30 peserta), pendaftaran akan ditutup setelah kuota terpenuhi Materi: 1. Konsep dasar berfikir […]

Workshop Bengkel Fisika

Workshop Bengkel Fisika

Pada tanggal 7 Desember 2023, telah diadakan workshop pertama bengkel fisika. Kegiatan ini bertujuan untuk mengasah kemampuan praktis seperti penggunaan mesin frais, mesin bubut, dan kemampuan praktis lainnya. Diharapkan dengan adanya workshop ini, keterampilan teknis mahasiswa Fisika ITB dapat lebih terasah. Workshop dilaksanakan selama empat kali, dengan masing-masing pertemuan memiliki fokus materinya masing-masing. Pada workshop […]

Kunjungan Alumni Angkatan 1998

Foto bersama seluruh mahasiswa dan alumni Fisika’88 Sabtu 16 September 2023, alumni Fisika ITB angkatan 1988 melakukan kunjungan ke Prodi Fisika ITB dalam rangka 35 Tahun Alumni ITB’88.  Kunjungan ini disertai dengan kegiatan talkshow yang bertempat di ruang 1201 prodi fisika, talkshow ini diikuti oleh calon anggota baru dari Himpunan Mahasiswa Fisika (HIMAFI). Talkshow ini […]

International Youth Science Exchange Program Sakura Science Program FY 2023

International Youth Science Exchange Program Sakura Science Program FY 2023

SELAMAT DAN SUKSES Segenap sivitas akademika Fisika ITB mengucapkan selamat kepada Inne Andarani Herdianti mahasiswa S1 Fisika angkatan 2019 atas raihannya sebagai peserta International Youth Science Exchange Program Sakura Science FY 2023, The University of Electro. Semoga ilmu yang didapatkan bisa bermanfaat untuk lingkungan sekitar kedepannya.

Pengalaman Peserta Program Internship ITB-KAIST 2023, Stay Dua Bulan di Korea Selatan

Pengalaman Peserta Program Internship ITB-KAIST 2023, Stay Dua Bulan di Korea Selatan

Sabtu, 12 Agustus 2023, peserta program Internship ITB-KAIST 2023 kembali ke Indonesia setelah menjalani internship di KAIST selama dua bulan. Program internship ini sendiri merupakan program kerja sama antara Fisika ITB dengan KAIST. Setiap tahunnya, Fisika ITB mengirimkan sejumlah mahasiswanya untuk menjalani internship di beberapa lab KAIST untuk melakukan riset kecil. Namun untuk tahun ini, […]

Alya Ismia Rusdiana, Ambil Kesempatan ikut Program Exchange ke Jepang di Tengah Mengerjakan Tugas Akhir

Alya Ismia Rusdiana, Ambil Kesempatan ikut Program Exchange ke Jepang di Tengah Mengerjakan Tugas Akhir

Senin, 17 Juli 2023, tim reporter prodi Fisika melakukan wawancara kepada Alya Ismia Rusdiana, mahasiswi Fisika angkatan 2019 yang telah mengikuti program exchange ke Jepang selama 3 bulan (Februari – Mei 2023). Dalam program tersebut, Alya melakukan kegiatan riset di laboratorium Health Science, Universitas Kyushu. Selama melakukan riset, Alya dibimbing oleh Prof. Hidetaka Arimura, Ph.D. […]

Pertemuan Kelima Belas Pembangunan Karakter Pembelajar

Pertemuan Kelima Belas Pembangunan Karakter Pembelajar

Pertemuan kelima belas Pembangunan Karakter Pembelajar akan diadakan pada: Hari/ tanggal: Sabtu/ 17 Juni 2023 Jam: 09.00 WIB – selesai Pemateri: Letkol Cku Dr. Hendra Wulan, S.E., MM.Han Direktorat Jenderal Perencanaan Pertahanan, Kementrian Pertahanan RI Topik: Cinta tanah air Mengenal konsensus dasar kebangsaan Media: Zoom bit.ly/karakter2023 Meeting ID: 978 4363 9456 Password: fisikaitb Live Streaming […]

Pertemuan Keempat Belas Pembangunan Karakter Pembelajar

Pertemuan Keempat Belas Pembangunan Karakter Pembelajar

Pertemuan keempat belas Pembangunan Karakter Pembelajar akan diadakan pada: Hari/ tanggal: Sabtu/ 10 Juni 2023 Jam: 09.00 WIB – selesai Pemateri: Andri Yadi, S.T. (CEO & Co-Founder PT DyecodeX Teknologi Nusantara) Topik: Hidup Sosial (Bagian 2) Enterpreneurship, Menjaga Kepercayaan dan Mengelola Urusan Publik Media: Zoom bit.ly/karakter2023 Meeting ID: 978 4363 9456 Password: fisikaitb Live Streaming […]

International Joint Workshop ITB-USM (Institut Teknologi Bandung – Universiti Saint Malaysia)

International Joint Workshop ITB-USM (Institut Teknologi Bandung – Universiti Saint Malaysia)

Pada kamis, 16 Maret 2023, Universiti Saint Malaysia (USM) melakukan kunjungan ke ITB, dengan delegasi yang berjumlah 14 Profesor, 7 staf, dan 22 mahasiswa, dalam rangka International Joint Workshop ITB-USM in conjunction with International Student Inbound. Kegiatan ini bertema “Physics of Earth and Sustainability” dan akan berlangsung selama 15-21 Maret 2023. Pembukaan kegiatan dilaksanakan di […]

Pertemuan Kelima Pembangunan Karakter Pembelajar

Pertemuan Kelima Pembangunan Karakter Pembelajar

Pertemuan kelima Pembangunan Karakter Pembelajar akan diadakan pada: Hari/ tanggal: Sabtu/ 4 Maret 2023 Jam: 09.00 WIB – selesai Pemateri: Oktofa Yudha Sudrajat, Ph.D. (Sekolah Bisnis dan Manajemen ITB) Topik: Manajemen keuangan pribadi “Mengelola keuangan pribadi dan menyiasati keterbatasan finansial” Media: Zoom bit.ly/karakter2023 Meeting ID: 978 4363 9456 Password: fisikaitb Live Streaming Youtube http://youtube.com/c/physicsitb